BAB IV
PEMBAHASAN
4.1 Deskripsi Data
A.
Data
primer Restoran Mamamia Cabang Mrican Semarang
B.
Kuesioner
Restoran Ayam Geprek
C.
Restoran
Bebek Van Java
4.2 Analisis Data
4.2.1 Uji Validitas dan Reliabilitas
- Restoran Mamamia Cabang Mrican Semarang Pengujian validitas dilakukan dengan menggunakan metode Analisis Faktor. Perhitungan dilakukan dengan bantuan program SPSS. Nilai signifikansi yang berada di bawah 0,05 menunjukkan sebagai item yang valid. Sedangkan uji reliabilitasnya dengan menggunakan rumus cronbach alpha.
- Restoran Ayam Geprek Istimewa Bogor
Berdasarkan hasil uji kuisioner dari 11 variabel yang diuji
terdapat dua variabel yang tidak valid yaitu kemudahan mencapai lokasi (X41)
dan kemudahan memperoleh tempat parkir (X42). Hal ini dikarenakan setelah
diuji, nilai signifikasi kedua variabel tesebut > 0,05. Ketidakvalidan ini
diduga karena disebabkan oleh responden kurang mengerti tujuan pertanyaan atau
ambigu dengan kalimatnya.
- Restoran Bebek Van Java Kota Bandung
Uji validitas dilakukan dengan menghitung hasil jawaban dari
setiap pertanyaan dengan membandingkan nilai r(hitung) dan r(tabel) yang digunakan untuk n=30 dengan a=5% yaitu 0.361.
- Pertanyaan valid jika r(hitung) ≥ r(tabel)
- Pertanyaan tidak valid jika r(hitung) < r(tabel)
Hasil perhitungan validitas yang data ordinal sudah
ditransformasikan menjadi data interval dengan bantuan MSI dan diolah
menggunakan bantuan SPSS 17.0 for windows. Sedangkan uji reliabilitas dihitung
dengan rumus alpha cronbach.
4.3 Persamaan Regresi
Analisis
regresi merupakan salah satu analisis yang bertujuan untuk mengetahui pengaruh
suatu variabel terhadap variabel lain. Dalam analisis regresi, variabel yang
mempengaruhi disebut Independent Variable (variabel bebas) dan variabel yang
dipengaruhi disebut Dependent Variable (variabel terikat). Jika dalam persamaan
regresi hanya terdapat satu variabel bebas dan satu variabel terikat, maka
disebut sebagai persamaan regresi sederhana, sedangkan jika variabel bebasnya
lebih dari satu, maka disebut sebagai persamaan regresi berganda.
Persamaan regresi linear
berganda dengan 3 prediktor memiliki rumus :
Y = a+b1x1+b2x2+b3x3+b4x4
Dimana
:
Y =
kepuasan pelanggan
a =
konstanta
x1=
variabel harga
x2=
variabel produk
x3=
variabel kebersihan
x4=
variabel kualitas pelayanan
b1=
koefisien regresi x1
b2=
koefisien regresi x2
b3=
koefisien regresi x3
b4=
koefisien regresi x4
4.5 Analisis
- Koefisien variabel harga di restoran diperoleh sebesar 0,250 dan 0.486 dengan arah koefisien positif. Hal ini berarti, harga berpengaruh positif terhadap kepuasan pelanggan dan apabila variable harga dinaikkan sebesar satu satuan unit maka nilai harga di restoran tersebut bertambah sebesar 0.233 dan 0.315 satu satuan unit.
- Koefisien variabel produk diperoleh di restoran sebesar 0,216 dan 0.296 dengan arah koefisien positif. Hal ini berarti, produk berpengaruh positif terhadap kepuasan konsumen dan apabila variable produk dinaikkan sebesar satu satuan unit maka nilai produk direstoran bertambah menjadi 0.58 dan 0.207 satu satuan unit.
- Koefisien variabel kebersihan diperoleh sebesar 0,293 dengan arah koefisien positif. Hal ini berarti, kebersihan berpengaruh positif terhadap kepuasan konsumen dan apabila variable kebersihan dinaikkan seebesar satu satuan unit maka nilai kebersihan di restoran tersebut akan bertambah menjadi 0.160.
- Koefisien variabel kualitas layanan diperoleh sebesar 0,331dan 0.195 dengan arah koefisien positif. Hal ini berarti, kualitas layanan berpengaruh positif terhadap kepuasan konsumen dan apabila variable kepuasan konsumen dinaikkan sebesar satu satuan unit maka nilai kebersihan direstoran tersebut akan meningkat sebesar 0.39 dan 0.338 satu satuan unit.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar